Langkah Membuat Kuesioner Melalui Google Form

01

Masuk ke Halaman Google Form

Anda bisa masuk ke halaman ini untuk mengkses google form https://docs.google.com/forms/u/0/

02

Login ke Akun Anda

Anda bisa login terlebih dahulu menggunakan akun email anda, namun jika anda sudah terlebih dahulu login maka tampilan akan langsung menuju ke dashboard

03

Buat Kuisioner Baru Jika Belum Memiliki Kuesioner

Pilih Kuisioner anda jika sudah memiliki kuesioner. Namun jika Belum ada, anda bisa membuat form nya terlebih dahulu

04

Kostumisasi Form Kuesioner Anda Sekreatif Mungkin!

Di dalam proses pembuatan kuesioner menggunakan Google Form, Anda memiliki kebebasan untuk menentukan Judul Kuesioner dan pertanyaan yang relevan, mengkustomisasi tampilan dengan mudah, pada tingkat lanjut anda dapat memanfaatkan add-ons agar Formulir anda lebih interaktif!

05

Kustomisasi Pengaturan Kuesionermu

Kamu dapat melakukan kustomisasi pada pengaturan kuesioner dan sesuaikan dengan kebutuhan kuesioner kamu!

06

Dapatkan Link Kuesioner Kamu

Kamu bisa mendapatkan link kuesionermu dengan menekan tombol “Kirim”, lalu pilih menu tautan, kamu juga dapat memperingkat url dengan menceklis pilihan “Persingkat URL”. Setelah itu Klik tombol “Salin” maka link kuesioner kamu sudah siap dipublikasikan!

07

Masukkan Link yang Sudah Disalin Sebelumnya ke Form Terbitkan Kuisioner

Link yang sudah disalin sebelumnya, di paste ke halaman form terbitkan kuisioner agar para responden dapat mengakses formulirnya

Wujudkan Penelitian Anda dengan Quision

Lihat Bantuan Peneliti

Pengembalian Dana

Anda bingung penelitian anda sudah memasuki tenggat waktu namun responden belum mencapai target dan anda sudah membayar? Tenang anda dapat mengajukan Pengembalian dana, cek panduannya disini !

Membuat Kuisioner Pihak Ketiga

Anda bingung membuat kuisioner pihak ketiga seperti google form? Tenang, disini kami menyediakan panduan untuk anda yang masih bingung membuat kuisioner serta panduan untuk membagikan tautan kuisioner untuk diisi !

Mendapatkan Tautan Data Spreadsheet Form Pihak Ketiga

Anda bingung bagaimana caranya mendapatkan link untuk membagikan data ke pihak Quision? Tenang, anda bisa melihat panduan yang sudah disediakan di bawah ini !

Lihat Bantuan Lainnya

Panduan Responden

Bingung Bagaimana Mengisi Kuisioner dan Cara Mencairkan Qu Coin menjadi Uang Rupiah? Cek Panduannya Disini !

Panduan Peneliti

Anda Adalah Seorang Peneliti dan Bingung Bagaimana Alur Menerbitkan Kuisioner? Cek Panduannya Disini !

Informasi FAQ

Anda ingin melihat informasi yang mungkin sering orang lain tanyakan? Coba Lihat Informasinya disini !

Bantuan

© 2023  •  Quision.id  •  All Right Reserved : PT. Cendekia Riset Nusantara

Berikan Ulasan Anda

    Gabung Newsletter

      Saran dan Masukan